Polres Batubara Komit Berantas Narkoba Sampai Ke Akarnya

Fajarinfoonline.com,’Batu Bara-Satres Narkoba Polrestabes Batubara berhasil mengungkap 202 kasus narkotika dengan jumlah tersangka yang diamankan sebanyak 276 tersangka sampai bulan Oktober 2024. Jumlah ini mengalami peningkatan jika dibanding dengan tahun sebelumnya yang hanya berhasil mengungkap 194 kasus dengan jumlah tersangka yang diamankan sebanyak 260 orang. “Selain pengungkapan kasus dan tersangka yang mengalami peningkatan,jumlah barang bukti … Baca Selengkapnya

Paslon AHF Resmi Tunjuk Tim Hukum Selama Tahapan Pilkada Butur

Fajarinfoonline.com,’ Pasangan Calon Bupati Dan Wakil Bupati Buton Utara (Butur),Drs. H Abu Hasan MPd-Drs Fahrul Muhammnad,MSi (AHF), resmi menunjuk tim pendamping hukum untuk menangani berbagai persoalah hukum selama tahapan pemilihan kepala daerah dan wakil kepala daerah Butur 2024. Beberapa Advokat hukum yang tergabung dalam tim hukum pasangan calon Bupati dan calon wakil bupati AHF tersebut … Baca Selengkapnya

DPW LACAK RI SULSEL GELAR MAULID NABI MUHAMMAD SAW

blank

Fajarinfoonline.com,’Makassar-Dewan Pimpinan Wilayah (DPW LACAK RI) Sulawesi Selatan memperingati peringatan Maulid Nabi Muhammad SAW 1446 H/2024 M dengan semangat yang penuh khidmat pada hari kamis 3 Oktober 2024 Di jalan Maccini raya no.54 toko ria gorden kota Makassar Acara ini diselenggarakan sebagai bentuk penghormatan dan penghargaan terhadap sosok Nabi Muhammad SAW, yang menjadi teladan bagi … Baca Selengkapnya

Gelar Commander Wish , Ini Arahan Kapolda Sulsel Kepada Personel

blank

Fajarinfoonline.com,’Kapolda Sulawesi Selatan Irjen Pol. Yudhiawan S.H., S.I.K., M.H., M.Si. didampingi Wakapolda Sulsel Brigjen Pol Nasri, S.I.K., M.H. dan Irwasda Kombes Pol Ai Afriandi S.H., S.I.K., M.M., serta Pejabat Utama Polda Sulsel Melaksanakan Commander Wish di Aula Mappaodang Polda Sulsel, Kamis (03/10/24). Kegiatan tersebut di hadiri para Kapolres Jajaran Polda Sulsel dan Personel Polda Sulsel. … Baca Selengkapnya

Panggil dan Periksa Pimpinan Polda Sultra Irjen Pol Dwi Irianto Beserta Akbp Wisnu Wibowo

blank

Fajarinfoonline.com,’Jakarta, KNST JAKARTA – Konsorsium Nasional Aktivis Sulawesi Tenggara (KNST) Jakarta (JKT) Akan Melaporkan PT. Wijaya Inti Nusantara (WIN) Ke Komisi Pemberantasan Korupsi, Kejaksaan Agung, dan Mabes Polri, Terkait Dugaan Tindak Kejahatan Lingkungan Atau Perusakan Lingkungan Hidup di Desa Torobulu. PT. WIN diduga telah melakukan aktivitas penambangan ilegal di Desa Torobulu, Kecamatan Laeya, Kabupaten Konawe … Baca Selengkapnya

Tavi Hadir di Watsons Beauty My Way Makassar

blank

Fajarinfoonline.com,’ Makassar(Sulsel) – Setelah sukses digelar pada 2023 Watsons, Beauty My Way di Makassar pada tahun 2024 kembali hadir di Atrium Mall panakukkang pada 23 September sampai 29 September 2024. Berbagai promo menarik di Watsons BeautyMy Way Margocity dihadirkan seperti diskon hingga 70%, tambahan diskon khusus Watsons Club member, gratis voucher belanja, gratis gift dan … Baca Selengkapnya

Deklarasi Dukungan Al Washliyah Untuk Ali Yusuf Siregar Diduga Pakai Proposal Kepada Pemkab Deli Serdang

blank

Fajarinfoonline.com,’DELI SERDANG – Sejumlah massa kader organisasi masyarakat (ormas) Al Jam’iyatul Washliyah Kabupaten Deli Serdang menggelar rapat pimpinan daerah (Rapimda) di aula Hotel Wing Kualanamu, Jalan Arteri Bandara Kualanamu, Desa Tumpatan Nibung, Kecamatan Batang Kuis, Kabupaten Deliserdang, Minggu (29/9/2024) sore.Dikutip dari media waspada.id dan metro24.co, dalam rapimda tersebut, Imran Obos sebagai Ketua Panitia menyebutkan ada … Baca Selengkapnya

Serah Terima Pataka Pallawa Lipu Kapolda Sulsel

blank

Fajarinfoonline.com,’Irjen Pol Andi Rian R Djajadi, S.I.K., M.H.. secara resmi menyerahkan bendera Pataka Kepolisian Daerah (Polda) Sulawesi Selatan Pallawa Lipu kepada Irjen Pol. Yudhiawan S.H., S.I.K., M.H., M.Si. Penyerahan Pataka dilaksanakan dalam upacara Serah terima Pataka “Pallawa Lipu” Polda Sulsel yang digelar di Lapangan Upacara Mapolda Sulsel, Rabu. (02/10/2024) Dalam upacara tersebut, Irjen Pol Andi … Baca Selengkapnya

Wardah Support Pelepasan, Pembekalan Magang Makassar Event dan Makassar Makan

blank

Fajarinfoonline.com,’ Makassar(Sulsel) – Pelepasan peserta magang batch 2 dann pembekalan magang peserta batch 3 Makassar event dan Makassar Makan. Kegiatan ini diikuti 21 peserta dengan penyelenggara yaitu Makassar Event atau Owner Makassar Event. Diadakan di Arma Cafe jalan A.Djemma kota Makassar pada tanggal 22 September 2024. Pada kegiatan ini, Wardah cosmetics mensupport para peserta sebagai … Baca Selengkapnya

MAWAN, S.H : TANTANG KAJAGUNG RI, JAMWAS RI DAN KAJATI SULTRA COPOT KAJARI RAHA TERKAIT KASUS SPAM TAHUN ANGGARAN 2021 

blank

Fajarinfoonline.com,’ Butur-Kedatangan para penyidik pidana khusus ( PIDSUS ) Kejaksaan negeri Raha provinsi Sulawesi tenggara pada hari Selasa tanggal 17 September 2024 bersama rombongan Dengan tujuan melakukan pemeriksaan dan pengecekan secara fisik terkait pekerjaan sarana penyediaan air minum atau ( SPAM ) kelurahan labuan kecamatan wakorumba Utara kabupaten Buton Utara tahun anggaran ( TA ) … Baca Selengkapnya